Science Information Center adalah suatu kegiatan Himakel yang bertujuan untuk memberikan informasi berupa artikel dengan konten pengetahuan sekitar Ilmu Kelautan (Marine Science) dalam lingkup sains berhubungan dengan akademik maupun non akademik yang dipublikasikan secara online via media sosial Himakel berupa Official Account Line, Instagram dan Website Himakel (www.himakelunsoed.com). Adapun kumpulan Science Information Center yang sudah dibuat, dikumpulkan dalam sebuah buletin yang diterbitkan oleh Himakel melalui website Himakel (www.himakelunsoed.com) dalam bentuk pdf.
Untuk mengunduh pdf Science Information Center Buletin dapat melalui link berikut ini :